Orang tuaku Pembohong
Sumber Agung
“Kasihilah orang tuamu dan perlakukan mereka dengan penuh kasih sayang,karena anda hanya akan tahu nilainya ketika anda melihat kursi kosong mereka.”
Sebuah kisah kehidupan yang mengajarkan kita tentang perjuagan seorang orang tua yang rela berbohong demi anak anaknya agar sukses di masa depan. Mereka berbohong bukan kerena mereka jahat, tapi karena mereka tidak mau anak anak mereka hidup susah dan merasakan apa yang mereka rasakan.
Setiap orang tua pastilah mengiginkan anak anak nya menjadi orang sukses orang tua mana yang tidak ingin melihat anak nya sukses mereka semua pasti ingin melihat anak nya sukses maka dari itu mereka berjuang siang malam demi anak anak nya hujan,panas mereka tak perduli kerasnya badai mereka terjang demi mencari nafkah maka dari itu sayangilah orang tua kalian selagi mereka masih ada dan bahagiakanlah mereka semampumu dan ingatlah mereka tidak pernah meminta imbalan apapun dari kalian percayalah itu.