Bahagiamu di Sepanjang Jalan : Antologi Puisi
Ali Munthohar
Tiada perjuangan yang melelahkan untuk sebuah cinta.
Seperti halnya, sepasang kekasih yang duduk di atas motor berdua yang saling melontarkan guyonan-guyonan ringan untuk mengisi lelahnya perjalanan.
Seperti halnya, sepasang kekasih yang duduk di atas motor berdua yang saling melontarkan guyonan-guyonan ringan untuk mengisi lelahnya perjalanan.